Prediksi Skor Fiorentina Vs Napoli20 Januari 2013 - Pertandingan Fiorentina vs Napoli yang akan berlangsung pada Minggu, 20 Januari 2013, malam WIB di Stadio Artemio Franchi. Pertandingan Fiorentina vs Napoli juga disiarkan LIVE di TVRI, pukul 18.00 WIB.
Fiorentina menelan kekalahan beruntun dalam dua giornata terakhir. Setelah kalah mengejutkan di tangan Pescara 0-2 (6/l), Si Ungu ditekuk Udinese 3-1 (13/1). Itu jelas dekadensimengingat kombinasi hasil itu merupakan streak kekalahan pertama Fiorentina di liga musim ini.
Benang merah yang menghubungkan kedua partai itu adalah absennya para striker di papan skor. Satu gol saat melawan Udinese adalah hasil bunuh diri kiper lawan. Pelatih Vincenzo Montella mengeluhkan barisan penyerang mereka terlalu sering membuang peluang.
Misalnya saat melawan Udinese. Secara kolektif striker I Gigliati melepaskan 10 percobaan, tapi hanya satu yang mengenai target dan tak berbuah gol.
“Berkaca pada dua pertandingan terakhir, kami harus lebih ganas di depan gawang lawan. Saya harap para penyerang mampu kembali berkontribusi dan membuat gol,” ucap Montella di website judi bola Indonesia.
Sang arsitek menganggap terlalu dini membicarakan krisis di timnya dengan mengacu pada fakta bahwa Stevan Jovetic cs saat ini mengalami perkembangan signifikan. Hingga giornata 20, Fiorentina mengumpulkan 35 angka, lebih banyak 10 poin dari catatan mereka musim lalu dalam jumlah pertandingan yang sama.
Namun, kekalahan beruntun di dua laga terakhir itu toh menjauhkan Si Ungu dari rombongan penghuni zona Liga Champion.
Tantangan makin berat buat Fiorentina mengingat lawan yang akan berkunjung ke Artemio Franchi pada Mnggu (20/1) adalah Napoli.
Soal performa, Gli Azzurri adalah tim yang perkembangannya paling pesat ketimbang musim lalu. Pasukan Walter Mazzarri mengumpulkan 40 angka atau surplus 11 poin dari catatan mereka pada giornata-20 2011/12.
Peningkatan poin bahkan menyentuh angka 13 andal Si Biru tak dijatuhi sanksi pengurangan dua angka musim ini.
Napoli juga sedang dalam momentum prima setelah mengantungi kemenangan beruntun pada tiga laga terbaru. Lawan macam ini pas untuk menguji daya tahan Fiorentina sebagai calon pengisi slot papan atas.
Berikut data dan fakta pertandingan Fiorentina vs Napoli:
Head to head Fiorentina vs Napoli:
03 Sep 2012 (PSA) Napoli 2 – 1 Fiorentina
18 Feb 2012 (PSA) Fiorentina 0 – 3 Napoli
25 Sep 2011 (PSA) Napoli 0 – 0 Fiorentina
16 Jan 2011 (PSA) Napoli 0 – 0 Fiorentina
30 Agu 2010 (PSA) Fiorentina 1 – 1 Napoli
Lima Pertandingan Terakhir Fiorentina:
17 Jan 2013 (PCI) Fiorentina 0 – 1 AS Roma
13 Jan 2013 (PSA) Udinese 3 – 1 Fiorentina
06 Jan 2013 (PSA) Fiorentina 0 – 2 Pescara
22 Des 2012 (PSA) Palermo 0 – 3 Fiorentina
19 Des 2012 (PCI) Udinese 0 – 1 Fiorentina
Lima Pertandingan Terakhir Napoli:
13 Jan 2013 (PSA) Napoli 3 – 0 Palermo
07 Jan 2013 (PSA) Napoli 4 – 1 AS Roma
22 Des 2012 (PSA) Siena 0 – 2 Napoli
20 Des 2012 (PCI) Napoli 1 – 2 Bologna
17 Des 2012 (PSA) Napoli 2 – 3 Bologna
Prediksi susunan pemain Fiorentina vs Napoli:
Fiorentina: Neto, Gonzalo Rodríguez, Stefan Savic, Manuel Pasqual, Nenad Tomovic, Alberto Aquilani, Juan Guillermo, Borja Valero, Giulio Migliaccio, Stevan Jovetic, Adem Ljaji.
Napoli: Morgan De Sanctis, Miguel Angel, Hugo Armando, Alessandro Gamberini, Christian Maggio, Marek Hamsik, Juan Camilo, Valon Behrami, Gökhan Inler, Edinson Cavani, Goran Pandev.
PREDIKSI SKOR FIORENTINA VS NAPOLI: 1 – 2